Headline

Cegah Covid-19, Bhabinkamtibmas Bersama Babinsa Laksanakan Penyemprotan Disinfektan ke Rumah Warga

featured image
 

"
Cegah Covid-19, Bhabinkamtibmas Bersama Babinsa Laksanakan Penyemprotan Disinfektan ke Rumah Warga

Pamekasan –

Pentingnya sinergitas polri khususnya bhabinkamtibmas dengan instansi lain maupun masyarakat dalam menciptakan situasi kamtibmas yg tetap kondusif diwilayah desa binaan.

Bhabinkamtibmas Desa Sumedangan Bripka Yofa Anwari bersama Babinsa Sertu chamid serta perangkat desa melaksanakan penyemprotan Desinfektan ke Lingkungan desa untuk mencegah penyebaran Virus Covid 19 diwilayah Desa Sumedangan kecamatan pademawu kabupaten pamekasan .disaat yg sama bhabinkamtubmas juga memberikan himbauan himbauan kepada warga dalam menjaga kesehatan dengan pola hidup sehat sehingga terhindar dari penyebaran virus corona.

Sementara itu Kapolsek Pademawu Akp Suryono selalu memberikan dukungan kepada angotanya terkhusus kepada bhabinkamtibmas agar selalu bersinergi dengan TNI,perangkat desa,tokoh adat,agama,maupun masayarakat dalam pelaksanaan tugas sehari-hari didesa binaan sehingga tercipta suasana yang harmonis dan kondusif ujarnya.", Minggu(3/12021)

Iklan Atas Artikel

banner

Iklan Tengah Artikel 1

banner

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel

banner